Suara Burung Mongolian Lark Mp3

Suara Burung Mongolian Lark Mp3 – Buat kicaumania yang sedang mencari suara – suara burung mongolian lark Mp3 untuk pancingan, bisa sobat cek Suara Burung Mongolian Lark pancingan dengan format Mp3 yang akan kami bagikan dibawah ini.

Burung Mongolian Lark Adalah

Burung mongolian lark atau bailing / pailing adalah salah satu jenis burung impor asal Cina. Burung yang masih memiliki hubungan kekerabatan dengan branjangan, sanma, dan sonca ini dikenal memiliki kemampuan berkicau sambil melakukan hovering (terbang secara vertikal).

Burung ini juga bisa digunakan sebagi masteran untuk burung lainnya. Makanan burung mongolian lark adalah biji-bijian, tetapi burung yang satu ini bisa juga dilatih untuk memekan voer.

Perbedaan Burung Mongolian Lark Jantan dan Betina

Berikut perbedaan burung mongolian lark jantan dan betina: Untuk burung jantan memiliki bentuk kepala berukuran besar, dengan bagian belakang cenderung menonjol. Sedangkan Burung betina memiliki bentuk kepala lebih kecil dan bagian belakang terlihat bulat tanpa tonjolan.

Burung jantan memiliki mata cenderung besar berkilau dan alis berwarna putih tegas memanjang menyambung sampai kebelakang. Sedangkan burung betina memiliki mata terlihat kecil sayu dan alis terlihat samar-samar atau hampir tidak terlihat.

Burung mongolian lark jantan memiliki paruh lebar dan panjang serta memiliki suara kicauan yang keras dan jelas. Sedangkan untuk burung betina memiliki paruh yang pendek dan cenderung tipis serta mimiliki suara kicauan yang kurang jelas atau lirih.

 

Suara Burung Mongolian Lark Mp3

Berikut adalah Suara Burung Mongolian Lark Mp3

 

Penutup

Itulah sedikit contoh suara burung mongolian lark Mp3. Semoga bisa bermanfaat dan membantu pemasteran atau pancingan burung anda.

Check Also

Suara Burung Tangkar Cetrong Mp3

Suara Burung Tangkar Cetrong Mp3 – Buat kicaumania yang sedang mencari suara–suara burung tangkar cetrong …

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *